Skip to main content

Posts

Showing posts from 2014

Pancasila dan Demokrasi Asli Indonesia

Pernah kita bertanya kenapa negara ikon demokrasi seperti Amerika, Inggris dan Australia menerapkan pemilu secara tidak langsung (sistem perwakilan)? Mari sama-sama belajar agar rakyat Indonesia cerdas dengan tidak menghabiskan energi saling membully. Bukankah saling respek meski berbeda pendapat itu justru esensi demokrasi? Rakyat Australia memilih pemimpin tidak secara langsung, tapi melalui anggota dewan (senator) yang mereka pilih. Para anggota dewan inilah yang kemudian dipercayakan memilih Prime Minister (PM) dan para pemimpin wilayah (Premiers). Tentu ada diantara anggota dewan yang tidak amanah, tapi penegakan hukum dilakukan atau mereka tidak dipilih kembali. Mekanisme ini berjalan terus sehingga kualitas anggota dewan terseleksi semakin baik. Sistem pemilihan presiden di Amerika yang telah berlangsung dua abad bukan dengan pemilihan langsung (one man one vote / popular vote), tapi berdasar pada electoral vote (represented via electoral college institution). 270 dari 53

Konferensi iblis

Konferensi iblis, syaitan dan jin..? Pernahkah anda mendengar konferensi ini? Sedikit renungan disela kesibukan kita, sekedar saling mengingatkan. Dalam suatu Konferensi iblis, syaitan dan jin, dikatakan: "Kita tidak dapat melarang kaum muslim ke Mesjid","Kita tidak dapat melarang mereka membaca Al-Qur'an dan mencari kebenaran","Bahkan kita tidak dapat melarang mereka mendekatkan diri dengan Tuhan mereka ALLAH SWT dan Pembawa risalah-Nya Muhammad","Pada saat mereka melakukan hubungan dengan ALLAH SWT, maka kekuatan kita akan lumpuh." "Oleh sebab itu, biarkanlah mereka pergi ke Masjid, biarkan mereka tetap melakukan kesukaan mereka, TETAPI CURI WAKTU MEREKA, sehingga mereka tidak lagi punya waktu untuk lebih mendekatkan diri kepada ALLAH SWT". "Inilah yang akan kita lakukan," kata iblis. "Alihkan perhatian mereka dari usaha meningkatkan kedekatannya kepada ALLAH SWT dan awasi terus kegiatannya sep

Agar jangan sampai dikatakan

Kisah ini sudah populer di antara kita, namun setiap kali saya membacanya, mengingatnya, selalu membuat merinding, terharu bahkan berkaca-kaca.. Sebuah kisah persudaraan Islam yang demikian eratnya. Kisah Ukhuwah Islamiyah di atas segalanya. saya memberinya judul "Agar Jangan Sampai Dikatakan.." Inilah kisah True Story yang terjadi pada zaman kekhalifahan Umar bin Khattab. Suatu hari Umar sedang duduk di bawah pohon kurma dekat Masjid Nabawi. Di sekelilingnya para sahabat sedang asyik berdiskusi sesuatu. Di kejauhan datanglah 3 orang pemuda. Dua pemuda memegangi seorang pemuda lusuh yang diapit oleh mereka Ketika sudah berhadapan dengan Umar, kedua pemuda yang ternyata kakak beradik itu berkata, "Tegakkanlah keadilan untuk kami, wahai Amirul Mukminin!" "Qishashlah pembunuh ayah kami sebagai had atas kejahatan pemuda ini!". Umar segera bangkit dan berkata, "Bertakwalah kepada Allah, benarkah engkau membunuh ayah mereka wahai anak muda?"

TAWADHU

🌼 Berhiaslah Dengan Sifat Tawadhu’ 🌼 Saudaraku…   Tawadhu’ merupakan sebab mendapatkan kemuliaan di dunia dan akhirat.   وَمَا تَوَاضَعَ أَحَدٌ لِلَّهِ إِلاَّ رَفَعَهُ اللَّهُ   “Dan tidaklah seseorang memiliki sifat tawadhu’  karena Allah melainkan Allah akan meninggikannya.” (HR. Muslim)   Allah akan meninggikan derajatnya di dunia maupun di akhirat. Di dunia, orang akan menganggapnya mulia, Allah pun akan memuliakan dirinya di tengah-tengah manusia, dan kedudukannya akhirnya semakin mulia. Sedangkan di akhirat, Allah akan memberinya pahala dan meninggikan derajatnya karena sifat tawadhu’nya di dunia (Al Minhaj Syarh Shahih Muslim) Saudaraku… Tawadhu’ juga merupakan sebab disayangi, dicintai di tengah-tengah manusia.   Orang tentu saja akan semakin menyayangi orang yang rendah hati dan tidak menyombongkan diri. Itulah yang terdapat pada sisi Nabi kita shallallahu ‘alaihi wa sallam. Beliau shallallahu ‘alaihi wa sallam pernah bersabda,   وَإِنَّ اللَّهَ أَوْحَى إِلَىَّ

Jawab dalam hati

✅Isi titik-titik di bawah ini (mohon dijawab dengan jujur di dalam hati kita masing-masing) 1. Allah menciptakan TERTAWA dan ... 2. Allah itu MEMATIKAN dan ... 3. Allah menciptakan LAKI-LAKI dan ... 4. Allah memberikan, KEKAYAAN dan ...... Mayoritas kita (termasuk antum) akan menjawab: 1. MENANGIS 2. MENGHIDUPKAN 3. PEREMPUAN 4. KEMISKINAN 😅Benar tidak ??? Untuk mengetahui apakah jawaban di atas itu benar atau tidak, mari kita cocokkan jawaban tersebut dengan rangkaian firman Allah SWT dalam surat An-Najm (53), ayat: 43-45, dan 48, sebagai berikut: وَأَنَّهُ هُوَ أَضْحَكَ وَأَبْكَى "dan Dia-lah yang menjadikan orang TERTAWA dan MENANGIS." (QS. 53:43). وَأَنَّهُ هُوَ أَمَاتَ وَأَحْيَا "dan Dia-lah yang MEMATIKAN dan MENGHIDUPKAN." (QS. 53:44). وَأَنَّهُ خَلَقَ الزَّوْجَيْنِ الذَّكَرَ وَالْأُنثَى "dan Dia-lah yang menciptakan berpasang-pasangan LAKI-LAKI dan PEREMPUAN. " (QS. 53:45). وَأَنَّهُ هُوَ أَغْنَى وَأَقْنَى "dan Dia-lah yang

RINDU IBU

Ibu-ku merindu... Aku mempunyai  pasangan hidup... Aku mempunyai ibu... Saat senang aku cari pasanganku... Saat sedih aku baru cari ibuku... Saat sukses aku ceritakan pada pasanganku... Saat gagal aku ceritakan pada ibuku... Saat bahagia aku peluk erat pasanganku... Saat sedih aku peluk erat ibuku... Saat liburan aku bawa pasanganku... Saat aku BT aku mampir ke rumah ibuku... Saat sambut valentine selalu beri hadiah pada pasanganku... Saat sambut hari ibu aku cuma dapat ucapkan "Selamat Hari Ibu"... Selalu aku ingat pasanganku... Selalu ibuku yg ingat aku... Setiap saat  aku akan telpon pasanganku... Kalau lagi inget  baru aku akan telpon ibuku... Selalu aku belikan hadiah untuk pasanganku... Entah kapan aku akan belikan hadiah untuk ibuku... Renungkan teman....!!!!! "Anakku, kalau kau sudah habis belajar dan berkerja, bolehkah kau kirim uang untuk ibu? Ibu tdk minta banyak, lima puluh ribu sebulan pun cukuplah." Berderai air mata

Luas Neraka

Menghitung Luas Neraka Dengan Matematika Suatu saat Abu Hurairah ra, mengatakan, ketika kami bersama rasulullah, tiba-tiba terdengar suara yang sangat keras, seperti benda yang jatuh menggelegar. Nabi yang mulia mengatakan: Tahukah kamu sekalian, suara apa itu? Kami menjawab: hanya Allah dan rasulNya sajalah yang lebih mengetahuinya. Nabi menjawab, itu tadi adalah suara dari sebuah batu yang dijatuhkan ke dalam jurang neraka, sejak tujuh puluh tahun yang lalu, baru sampai ke dasarnya ini tadi (HR. Muslim) Benda yang jatuh, secara ilmu fisika bisa dihitung jaraknya. Berdasarkan gravitasi yang berlaku. Jika gravitasi bumi kita ini adalah 9,8 m / detik, maka dengan mudah kita bisa menghitung jarak tempuh batu yang jatuh mengikuti rumus 1/2 gt2. Jika jatuhnya ke bumi kita sbb: Jarak tempuh batu selama 70 tahun adalah, 0,5 x [70X360X24X60X60] x [70X360X24X60X60] x 9,8 m = 23.228.686.172.160.000 m = 23.228.686.172.160 km, Quote: Bandingkan garis tengah bumi kita hanya: 12

@MELAYANI

" Berbeda dan Melayani" Jika kita niatkan sejak awal dan ikhlas melayani, maka hasilnya luar biasa... "dunia dan akhirat" Seperti kisah dibawah ini... 🌸Yadi Sudjatmiko 🌱By jamillazzaini Rabu malam (29/2/2012) kemarin, saya terbang dengan pesawat garuda GA 324 Jakarta-Surabaya. Duduk di sebelah saya seorang bernama Yadi Sudjatmiko. Lelaki paruh baya ini menuju Malang setelah menempuh perjalanan panjang dari Oman. Ia bekerja di salah satu perusahaan minyak disana. Satu bulan sekali ia pulang ke Indonesia, berlibur satu bulan kemudian bekerja lagi satu bulan. Banyak pelajaran yang saya peroleh dari lelaki yg telah memiliki 3 orang anak ini. Pak Yadi hanya lulusan STM, tetapi kini ia bergaji besar mengalahkan sarjana teknik yg saya kenal. Apakah itu diperolehnya dg mudah? Tidak. Setelah lulus STM ia mencari pekerjaan ke Jakarta dan Surabaya, namun yg ia dapatkan hanya jawaban, "Kalau cari kerja ke Kalimantan sana, jangan di kota besar."

HIDUP HARUM KOPI

Jadikan Hidup Seharum Kopi Oleh: Dr. Agus Setiawan, Lc Seorang pria muda datang pada ibunya dan mengeluh soal banyak permasalahan dalam kehidupannya. Namun betapa kagetnya dia karena ternyata ibunya diam saja seolah tidak ingin mendengarkan. Bahkan sang ibu kemudian malah masuk ke dapur, sementara anaknya terus bercerita dan mengikutinya. Sang ibu lalu memasak air. Setelah sekian lama, air mendidih. Sang ibu menuangkan air panas mendidih itu kedalam 3 gelas yang telah disiapkan. Di gelas pertama ia masukkan TELUR, di gelas kedua, ia masukkan WORTEL, dan di gelas ketiga, ia masukkan KOPI. Setelah menunggu beberapa saat, ia mengangkat isi ketiga gelas tadi, dan hasilnya: WORTEL yang KERAS menjadi LUNAK, TELUR yang mudah PECAH menjadi KERAS dan KOPI menghasilkan aroma yang Harum... Sang ibu menjelaskan: “Nak, MASALAH DALAM HIDUP ITU BAGAIKAN AIR MENDIDIH. Namun, bagaimana sikap kitalah yang akan menentukan dampaknya. Kita bisa menjadi Lembek seperti wortel, mengeras sep

PERSAHABATAN

7 MACAM PERSAHABATAN Hanya 1 Sampai Akhirat.  Bismillah.. Beberapa Ragam Hubungan Persahabatan; 1."Ta'aruffan" Persahabatan yang terjalin karena pernah berkenalan secara kebetulan, seperti pernah bertemu di kereta api, halte, rumah sakit, kantor pos, ATM, dan lainnya. 2. "Taariiihan" Persahabatan yang terjalin karena faktor sejarah, misalnya teman sekampung, satu almamater, pernah kost bersama, diklat bersama, dan sebagainya. 3. "Ahammiyyatan" Persahabatan yang terjalin karena faktor kepentingan tertentu, seperti bisnis, politik, boleh jadi juga karena ada maunya dan sebagainya. 4. "Faarihan" Persahabatan yang terjalin karena faktor hobby, seperti teman futsal, badminton, berburu, memancing, dan sebagainya. 5. "Amalan" Persahabatan yang terjalin karena seprofesi, misalnya sama-sama guru, dokter, notaris, dan sebagainya. 6. "Aduwwan" Sahabat tetapi musuh, depan seolah baik tetapi sebenarnya

NASEHAT MANIS MADU

inspirasi pagi di awal hari : nasehat yang lebih manis daripada madu dikutip dari buku "lelaki yg paling bahagia di dunia" karangan syaikh Aidh AlQarni  0. mulailah harimu dengan sholat fajr dan doa-doa di pagi hari agar kau mendapatkan keberuntungan dan kesuksesan 1. lanjutkan dengan istighfar agar syetan menghindar darimu 2. jangan putus berdoa, karena sesungguhnya doa merupakan tali kesuksesan 3. ingatlah bahwa apapun yg kau katakan akan dicatat oleh malaikat 4. senantiasalah optimis meskipun engkau dalam puncak kesusahan 5. bahwa keindahan jari jemari karena ia terikat dengan tasbih 6. jika engkau menghadapi kegelisahan dan berbagai kegundahan maka ucapkanlah "laa ilaaha illallahu" 7. belilah dengan uang dirhammu (berinfaklah) untuk mendapatkan doa orang fakir dan kecintaan orang miskin 8. sujud panjang dengan khusyuk itu lebih baik daripada istana2 yang megah 9. berfikirlah sebelum berkata, bisa jadi satu perkataanmu bis

ULAT BULU

ULAT BULU Seorang ibu membeli beberapa pot bunga yang berisi aneka bunga. Pot-pot itu diletakkan di halaman rumah untuk menambah keasrian dan keindahan rumahnya. Ia lalu berdoa, "Ya Allah, melalui bunga-bunga ini semoga nanti akan berdatangan kupu-kupu indah ke rumahku." Lalu si ibu ini kembali lagi pada kesibukannya sehari-harinya. Seminggu kemudian, ia menunggu dan menunggu, tidak kunjung ada kupu-kupu di halaman rumahnya. Hingga suatu hari betapa kagetnya si ibu mendapati bahwa bukan kupu-kupu yang datang tapi ulat-ulat bulu yang merambat pada pohon-pohon bunga yang dibelinya itu. Si ibu kesal lalu berkata, "Ya Allah, aku minta kepada-Mu kupu-kupu cantik tapi mengapa yang datang malah ulat-ulat jelek ini?" Sambil terus mengumpat, pot-pot bunga yang penuh dengan ulat bulu itu akhirnya dipindahkan ke gudang. Sebulan kemudian, tepat di hari yang ke-30 sejak kejadian tersebut, si ibu ingin mencari peralatan yang ia taruh di gudang. Ketika membuka pi

SUSHI

Sushi, siapa sih yang tidak tahu makanan satu ini, makanan yang sering dimakan orang Jepang ini juga cukup populer di negara lain. Banyak pecinta sushi  yang tidak mengetahui jenis dari makanan ini. Berikut 101 jenis dari Sushi. 1. Maguro Nigiri 2. Kappa Maki 3. Sake Nigiri Sushi 4. Ikura Gukan Sushi 5. Toro Sushi 6. Uni Sushi 7. Amaebi Sushi 8. Ebi Nigiri 9. Hamachi Sushi 10. Anago Sushi 11. Ika Nigiri Sushi 12. Hotate Nigiri Sushi 13. Tamagoyaki Sushi 14. Tako Nigiri Sushi 15. Tai Sushi 16. Aji Sushi 17. Tekkamaki Sushi 18. Saba Sushi 19. California Roll Sushi 20. Futomaki Sushi 21. Unagi Sushi 22. Ayu Sushi 23.  Natto Maki Sushi 24. Sanma Maki Sushi 25. Negitoro Sushi 26. Kani Nigiri Sushi 27. Kamaboko Kani Sushi 28. Umeboshi Sushi 29. Shako Nigiri Sushi 30. Daikon Oshinko Maki Sushi 31. Ankimo Sushi 32. Mentaiko Sushi 33. Temaki Sushi 34. Chutoro Susi 35. Chirashizushi 36. Iseebi Nigiri Sushi 37. Shirasu Sushi 38. Inarizushi 39. Tsuna Mayo Maki Sushi 40. Engawa Sushi 41. Buri Sush